Jauh didalam lubuk hati yang terdalam, ada rasa yang tak terungkap:
Saya rindu pengalaman di Belanda dan juga rindu teman2 semasa disana. Nadia Hanum, Albert, Rizki, Putri, Mbak Ara, dan teman2 lainnya.
Seminggu ini saya sering mimpi fase menuju pulang, packing, travelling, rasa campur aduknya, rasa ingin nangis ga mau pulangnya. Saya selalu sedikit kesulitan untuk nunjukin depan orang wajah dan ekspresi galau yg total, apalagi mesti nangis, sulit. tapi memang benar, saya ingin nangis kalau inget itu. Hanya saja ya saya sudah di Indonesia sekarang. Kenyataan sudah hadir. Life must go on. Ga ada alasan untuk bersedih.
But really,
I miss you all :') *hugs* *kisses*
Popular
-
By: maudy ayunda Hai selamat bertemu lagi Aku sudah lama menghindarimu Sialku lah kau ada di sini Sungguh tak mudah bagiku Rasanya tak i...
-
Kenapa saya akhir2 ini nulis agak banyak tentang hal2 berbau "rasa", karena saya sadar, itu masalah terbesar dari diri saya. Masal...
-
sebulan menghadapi perjalanan panjang itu, ternyata nggak gampang. meski pas debat pertanyaan nya gak se filosofis dan se mendasar di kampus...
-
Konyol memang kalau diingat. Dulu, waktu masih sangat aktif berorganisasi saya tergabung kedalam 2 organisasi besar di fakultas kedokteran s...
-
Baca buku yang udah lama dibeli tapi ga dibuka2. Judulnya Fatimah Az-Zahra. Agaknya tertampar banyak. Katanya gini: "Apabila i...